Indonesia kembali berduka. Ditengah upaya zero accident yang dilakukan TNI AU, pada hari Minggu 20 Desember 2015 sebuah pesawat tempur KAI T-50i jatuh saat melakukan solo aerobatik di Gebyar Dirgantara Lanud Adisutjipto Yogyakarta. Pesawat yang dipiloti oleh Letkol Pnb Marda dan Kapten Pnb Dwi ini jatuh di area Akademi Angkatan Udara, Maguwo.
Berikut video amatir yang merekam detik detik jatuhnya pesawat buatan Korea Selatan yang baru berusia 2 tahun ini.
http://www.youtube.com/watch?v=AYaXIetCPtY
Source : http://www.hobbymiliter.com/video-de...-di-yogyakarta
RIP to the fallen