Nilai yang paling pro perdamaian.. menurut gue.. Gak tau kalo menurut yang lain..
Ketika mereka meyakini bahwa hubungan antar manusia adalah saling menolong. Iman hubungannya antar satu manusia dengan Tuhannya,
kebhinekaan.. tidak melihat siapa yang menolong dan ditolong..
Bersahabat dan bertoleransi tidak melihat apa keyakinan yang dianutnya. Kebhinekaan bertujuan untuk mempersatukan, bukan mencerai-beraikan.
Kebhinekaan artinya menjalin persatuan dari perbedaan dengan sikap ke-Tuhan-an yang Maha Esa, bukan Eka.. Saling menghormati, menghargai, gotong royong dan ikhlas..
Masyarakat sudah harus dewasa.. Indonesia seharusnya sudah tidak lagi bermasalah dengan dirinya sendiri, mau sampai kapan masih ababil?